Kalimantan UtaraNunukan

Team Putra Putri Nunukan di Ajang Panahan Mendapatkan Tiga Medali Perak dan Delapan Medali Perunggu

×

Team Putra Putri Nunukan di Ajang Panahan Mendapatkan Tiga Medali Perak dan Delapan Medali Perunggu

Sebarkan artikel ini

KALTARA – Kontingen atlet Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Nunukan mendapatkan 3 medali perak dan 8 medali perunggu, pada hari ke dua senin tanggal 27 Januari 2025 dengan memperoleh 3 medali perak diantaranya juara dua beregu Putra U-13 oleh Farhan, Syafi’i, Rifki, juara dua Beregu Putri U-18 diperoleh oleh Ajeng, afiqa, Riski, serta juara dua beregu campuran ( MIX Team) campuran oleh Ajeng-Dinou.

Selain mendapat tiga medali perak pada hari kedua kejurprov II panahan Kaltara team panahan Nunukan juga mendapatkan lima medali perunggu yaitu juara ketiga Eliminasi U-13 Putra oleh Farhan, juara ketiga Kualifikasi U-18 Putri oleh Ajeng, juara ketiga Eliminasi U-18 Putri oleh Ajeng, juara ketiga Beregu Putri U-13 oleh Ashilah, Aisyah dan Fatin, juara ketiga Beregu Putra U-18 oleh Dinou, Ramadi dan Reza

Baca Juga:   Cegah Peredaran Narkoba, Anggota DPRD Nunukan Gelar Sosialisasi Perda

Sebelumnya team panahan Nunukan meraih tiga medali perunggu pada hari pertama Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) ke II Perpani se Kalimantan Utara melalui Muhammad Najwan meraih medali perunggu di kelas Kualifikasi Individu Putra U15, perunggu kedua diraih team beregu U15 Putra yang terdiri dari Najwan, Muh. Bustami Syarif, dan Adhe Noval Putra Anugrah, sedangkan perunggu ketiga diraih tim beregu U15 Putri yang terdiri dari Febrianty, Ulfairah Elfariza Syahna, dan Nur Mairah.

“Alhamdulillah, kerja sama para atlet yang didukung oleh team panahan Nunukan serta bentuk dukungan dari orang tua atlet yang Solid sehingga dapat mengharumkan nama Kabupaten Nunukan di kejurprov II Kaltara 2025 dengan mendapatkan 11 medali terdiri dari 3 medali perak dan 8 medali perunggu, ini merupakan prestasi yang cukup membanggakan,” kata Pelatih Perpani Nunukan, Asmar Anastasia, Minggu (27/1/2025).

Baca Juga:   SMSI Kaltara Tegas Tolak Perpres Publisher Right

Dalam kejurprov ke II Kaltara 2025 Perpani Nunukan menurunkan 45 atlet di berbagai kategori umur, mulai U10 hingga kategori umum, “Semoga prestasi ini tidak berhenti sampai disini di event – event penahan selanjutnya sehingga bisa meraih medali emas di kejuaraan lainnya”

“Kejurprov ke II kaltara tahun 2025 sebagai bentuk ajang persiapan kejurnas panahan yang akan diadakan di Kudus pada bulan juni 2025, harapannya pada kejurnas 2025 yang tinggal lima bulan lagi ada perwakilan panahan Nunukan yang berangkat mengikuti kejurnas nantinya,” tambah asmar anastasia .(Sahabuddin)

Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kalimantan Utara

NUNUKAN – Balai Penempatan, Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP3MI) Kaltara bersama Kepolisian Resor (Polres) Nunukan menggelar forum grup discussion (FGD) terkait dengan pekerja luar negeri yang prosedural. Acara yang berlangsung di Hotel Laura pada Senin, 10 Pebruari 2025 dihadiri puluhan pelaku jasa pengiriman pekerja ke Malaysia. FGD ini sebagai bentuk sinergitas pemerintah dengan BP3MI Kaltara […]

Bagikan
Nunukan

Nunukan – Rapat Pleno Terbuka KPU Nunukan dalam Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada Pilkada 2024 di halaman kantor KPU Nunukan, 20.30 WITA, Rabu (5/1). Rapat Pleno , dipimpin oleh Ketua KPU Nunukan, Rico Ardiansyah didampingi empat anggota komisioner dan sekretaris KPU Nunukan, Irwansyah Mansur. Komisioner KPU Nunukan Divisi Teknis Penyelenggara, Abdul […]

Bagikan
Nunukan

NUNUKAN – UPT Lalu Lintas dan Angkutan Jalan bersama Satpol pp Sebatik Utara melakukan Penertiban Kegiatan Masyarakat, Rabu (5/02/2025). Maraknya kegiatan menempatkan bahan material bangunan dan parkir di badan jalan dalam tempo yang relatif lama berpotensi mengganggu kelancaran arus lalu lintas. Juga sangat berpotensi membahayakan pengguna jalan lainnya baik itu mobil, motor dan pejalan kaki. […]

Bagikan
Kalimantan Utara

KALTARA – Kontingen atlet Persatuan Panahan Indonesia (Perpani) Nunukan meraih tiga medali pada hari pertama Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) ke-2 Perpani se Kalimantan Utara. Kejuaraan tingkat propinsi yang ke – 2 ini digelar di Stadion Datu Adil, Tarakan, pada 25 sampai dengan 28 Januari 2025. Muhammad Najwan meraih medali perunggu di kelas Kualifikasi Individu Putra U15, […]

Bagikan
Nunukan

MITRARADAR.COM/NUNUKAN – Masyarakat Desa Seberang, bergotong royong, bagi masyarakatnya gotong royong tidak hanya menjadi warisan budaya yang mempererat hubungan antarindividu, tetapi juga memberikan berbagai manfaat signifikan, Minggu (26/01/2025). Bergotong royong juga di anggap mempererat Silaturahmi dan Persatuan, Melalui kerja sama, masyarakat dari desa seberang di rt 06 dengan warga desa bersama-sama Kepala Desa M. Risal […]

Bagikan
Nunukan

NUNUKAN – Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI) merupakan perusahaan yang memiliki peran krusial dalam penyaluran tenaga kerja Indonesia ke luar Negeri,Selasa (31/12/2024). Perusahaan ini merupakan badan usaha yang memperoleh izin tertulis dari pemerintah (Mentri) untuk berusaha di bidang jasa penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke luar Negeri. Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI) merupakan […]

Bagikan
Verified by MonsterInsights